Proyek Google Yang Jarang Diketahui - Sebagai situs pencarian terbesar di dunia, siapa lagi kalau bukan mbah Google yang selalu mengeluarkan proyek-proyek inovasi keren. Ternyata saking banyaknya proyek-proyek Google, banyak proyek yang nggak pernah kita dengar sebelumnya atau kurang populer, padahal kalau dilihat ini proyeknya keren-keren. Berikut ini ada 12 proyek Google yang jarang diketahui banyak orang.
1. Google Trends Visualizer
Proyek berupa website ini menampilkan Visual pencarian atau topik yang sedang ngetrend. Cocok banget nih buat sobat inpoloper yang ingin selalu update tentang yang lagi tren di dunia.
2. World Wonder Project
Pengen mengunjungi ke situs-situs purba maupun modern seperti Angor Wat, Piramida Giza, Stonehenge, reat Barrier Reef? tenang poh kalau yang belum kesampaian bisa lihat-lihat dulu di Google Project ini, bisa lihat foto resolusi tinggi dan street view 3D. yah siapa tahu kalo udah lihat di dunia maya bisa langsung kesampaian ke dunia nyatanya.
3. Solve For X
Solve For X adalah platform untuk mendiskusikan ide-ide teknologi radikal untuk memecahkan masalah-masalah global. Terinspirasi oleh Google X, website ini akan menantang kamu untuk berpikir lebih besar dan untuk berspekulasi tentang teknologi “moonshots” yang bisa mengubah dunia menjadi lebih baik. Kamu paham? Dari pada bingung tonton aja videonya
3. Solve For X
Solve For X adalah platform untuk mendiskusikan ide-ide teknologi radikal untuk memecahkan masalah-masalah global. Terinspirasi oleh Google X, website ini akan menantang kamu untuk berpikir lebih besar dan untuk berspekulasi tentang teknologi “moonshots” yang bisa mengubah dunia menjadi lebih baik. Kamu paham? Dari pada bingung tonton aja videonya
Buat sobat yang lagi skripsi atau mau bikin skripsi perlu data-data, kamu perlu nih kunjungi website ini. Disini banyak data-data terbaru yang bisa kamu gunakan sebagai landasan teori skripsi kamu.
Jelajahi evolusi teknologi World Wide Web. Mau tahu bagaimana perkembangan web dari pertama kali lahir sampe sekarang? Kamu mesti kunjungi Proyek Google ini.
6. Ingres
Game Augmented Reality Google yang keren untuk iPhone dan Android. Bisa munculin teknologi Augmented Reality di tempat sekitar kamu. Ingress ini menjadi inspirasi lahirnya Pokemon Go. Ada yang pernah coba? Tapi nih pastinya keren banget. biar lebih jelas lihat videonya aja
Game Augmented Reality Google yang keren untuk iPhone dan Android. Bisa munculin teknologi Augmented Reality di tempat sekitar kamu. Ingress ini menjadi inspirasi lahirnya Pokemon Go. Ada yang pernah coba? Tapi nih pastinya keren banget. biar lebih jelas lihat videonya aja
Apakah kamu pernah mengeksplorasi Google Earth, Jelajahi luar angkasa dengan website ini, dijamin kamu akan bilang wow.
Sekarang kamu bisa membangun sebuah bangunan dengan LEGO. Google dan LEGO telah bekerjasama membangun sebuah akademi kreatif yang sangat baik yang menunjukkan bagaimana membangun kota LEGO kamu sendiri dan membangun landmark populer versi LEGO-fied.
Mau lihat karya-karya seniman dunia? Kamu bisa kunjungin Proyek Google ini.
Google’s Creative Sandbox adalah panduan untuk ide-ide yang menyatukan kreativitas dengan teknologi. Nah buat kamu yang punya ide-ide atau bisnis dan mau tahu panduan teknologi Google apa saja yang bisa digunakan, kunjungi Proyek Google ini
Mau jelajahin Bumi dengan Jet tempur? atau kamu yang masih mimpi jadi pilot jet tempur. Nggak usah berkecil hati ada Simulatornya kok. Cara aktifin Flight simulatornya tekan CTRL + Option + A.
Ini buat di Google Earth Desktop yah. Buat aktifin di Windows CTRL+A, sedangkan di MacBook tekan Option+A.
Ini buat di Google Earth Desktop yah. Buat aktifin di Windows CTRL+A, sedangkan di MacBook tekan Option+A.
Google baru-baru ini merilis sebuah game baru bernama Maps SmartyPins untuk geografis yang sederhana . Game berbasis geografis, ini menyediakan pertanyaan seputar daerah-daerah. Gambarnya juga bagus. buat yang mau menambah pengetahuan tentang daerah. wajib deh main game ini.
Itulah tadi Proyek-Proyek Google Jarang Diketahui Banyak Orang. Mungkin ada teknologi Google yang keren kurang terkenal tapi kamu sendiri tahu, bolehlah berkomentar. Tapi jangan lupa Share dulu yah...! Jangan sampai teman kamu gaptek karena nggak tahu informasi :V
Itulah tadi Proyek-Proyek Google Jarang Diketahui Banyak Orang. Mungkin ada teknologi Google yang keren kurang terkenal tapi kamu sendiri tahu, bolehlah berkomentar. Tapi jangan lupa Share dulu yah...! Jangan sampai teman kamu gaptek karena nggak tahu informasi :V
Kamu Harus Tahu Nih Proyek Google Yang Jarang Diketahui Banyak Orang
4/
5
Oleh
Unknown
4 comments
Tulis commentsGoogle lego leh uga tuh
ReplyIngres kereen tuh.... pen nyobain tpi dmna ngaksesnya.. linknya dong
Replysok ath dicoba teh main2 ke google lego :D
Replyitu khusus android gan, donlod di play store
ReplyBerkomentarlah secara relevan !!!